Thursday, December 29, 2016

Cara menghilangkan icon di desktop dengan mudah

Hai selamat siang semua , pada kesempatan ini saya akan men share sebuah artikel tentang bagaimana cara menghilangkan icon di desktop dengan mudah .

Alasan terbuatnya artikel ini sendiri adalah karena laptop saya suka nge lag sendiri , maka dari itu saya pun ingin memaksimalkan kinerja RAM saya dengan salah satu caranya yakni menghilangkan atau menyembunyikan icon di desktop , dan saya rasa cara ini cukup berhasil walaupun tidak menghasilkan hasil yang signifikan. kira kira begitulah alasan saya,

*kembali ke topik

Selanjutnya ikuti langkah langkah dibawah ini agar dapat menghilangkan icon di desktop :

1. Klik kanan pada desktop lalu klik view

2. Selanjutnya tinggal di ceklis saja show desktop icons


menyembunyikan icon di desktop

Perhatian : Jika gambar tidak terlalu jelas, anda bisa men zoomnya dengan cara klik saja gambarnya

Mudah bukan ? itulah cara menghilangkan icon di desktop kalau begitu sekian dulu artikel tentang cara menghilangkan icon di desktop dengan mudah , semoga dapat bermanfaat.

Hanya seorang blogger pemula

10 komentar


EmoticonEmoticon